Tangerang (OtO Tangerang) - Bagi Pecinta Mobil, biasanya kurang afdol jika tidak punya tempat curhat mengenai a to z mobil yang dimilikinya. Olehkarenanya tidak heran mereka masing-masing pemilik mobil dengan merek tertentu atau bahkan umum (segala maccam merek) membuat tempat untuk ngeriung bareng, sambil ngomongin mobil tersebut. Di sini, OtO Tangerang mencoba mengumpulkan informasi mengenai beberapa komunitas mobil yang ada di Tangerang.
- BRIOnesia (honda brio)
- IMEC (mitsubishi mirage)
- MGC (mitsubishi grandis)
- KMK (mitsubishi kuda)
- LDGI (mitsubishi lancer dangan)
- Idmoc (all mitsubishi)
- SSCI (suzuki splash)
- Cityzen (honda city)
- TITAF (timor)
- INDO VIP (vip car indonesia)
- Karimun Club (suzuki karimun)
- ERCI (suzuki ertiga).(din)
Velg Mobil di bawah ini, mungkin bisa jadi pilihan untuk mobil kesayangan Sobat :
- Velg mobil BBS. ...
- Velg mobil Volk Rays. ...
- Velg mobil Borbet. ...
- Velg mobil OZ Racing. ...
- Velg mobil HRE. ...
- Velg mobil Auto Speed. ...
- Velg mobil Vossen.
Beberapa Pilihan Bahan Material untuk Velg Mobil Kesayangan Sobat
Untuk modif mobil, ini daftar bengkel modifikasi mobil di Tangerang Link
Foto : Istimewa
Thanks for reading & sharing OtO TANGERANG